Bank Sulselbar Cabang Maros Umumkan Beroperasinya Tiga Kantor Fungsional

TEBARAN.COM,MAKASSAR – Bank Sulselbar Cabang mengumumkan kepada masayarakat, nasabah dan mitra kerja beroperasinya tiga kantor fungsional (KF) pada hari kamis, 13/2/2025.
Tiga Kantor Fungsional (KF) yang beropersai itu adalah KF Bantimurung, KF Camba dan KF RSUD Salewangan.
Berikut pengumuman resminya:
Komentar
Populer